Skip to content
Gema Surya FM

Gema Surya FM

Inspiratif, Akurat

Berita Terkini

  • Satreskrim Polres Ponorogo Amankan 23 Penggalang Dana Fiktif, Dana Sumbangan Dipakai Judi
  • Milad ke-27, Suryamart Akan Gelar Senam Massal
  • Relawan EMT RSUA Aisyiyah Bertugas di Puskesmas Pameu Aceh hingga Akhir Januari 2026
  • Medan Ekstrem dan Perjalanan Panjang, Relawan EMT RSU Aisyiyah Ponorogo Berjuang Layani Warga Aceh
  • Dukung Ketahanan Pangan, PDA Aisyiyah Ponorogo Luncurkan Beauty Garden
Primary Menu
  • Home
  • Station Info
    • Profile
    • Data Teknik
    • Tarif Iklan
  • News
  • Podcast
  • Live Stream
  • Kontak
ON AIR
  • Home
  • 2022
  • Desember
  • 4
  • Lagi, Puluhan Motor Protolan Diamankan di Satlantas Polres, Kena Razia Balap Liar
  • Headline
  • Jelajah

Lagi, Puluhan Motor Protolan Diamankan di Satlantas Polres, Kena Razia Balap Liar

Gema Surya FM Minggu 4 Desember 2022 | 09:55 WIB
WhatsApp Image 2022-12-04 at 09.54.38

Razia balap liar yang sering dilakukan Polres Ponorogo seakan tidak membuat efek jera. Seperti razia yang dilakukan Ahad dini hari, 4/12/2022, setidaknya 36 kendaraan bermotor yang tidak sesuai dengan standar pabrik diamankan kepolisian.

Pantauan jurnalis radio gema surya, kendaraan bermotor tersebut diamankan dari berbagai jalan di seputaran kota mulai Alun-alun, Dengok,dan Jalan baru. AKP Affan Priyo Wicaksono, Kasat Lantas Polres Ponorogo mengatakan motor tersebut disinyalir akan digunakan untuk balap liar.

Bahkan knalpot brong yang digunakan di motor sangat mengganggu masyarakat pada malam hari. Lanjut AKP Affan, kendaraan yang diamankan akan dilakukan penilangan. Untuk mengambil kendaraan mereka, harus mengajak orang tua.

Motor yang tidak sesuai dengan standar pabrik maka harus dilakukan ganti dengan standar pabrik. Masih kata AKP Affan, pihaknya akan terus melakukan razia kendaraan bermotor yang disinyalir akan digunakan balap liar. Pasalnya untuk menekan angka kecelakaan lalu lintas dan angka kriminalitas. Rata-rata yang terjaring razia anak di bawah umur.

About the Author

Gema Surya FM

Author

View All Posts
Bagikan :
        

Post navigation

Previous: Blangko Habis, Pemohon Diberi Surat Keterangan Pengganti KTP
Next: Penambang Akhirnya Bersedia Bantu Perbaiki Jalan Rusak di Jimbe dan Jenangan

Related Stories

gdx
  • Jelajah

Satreskrim Polres Ponorogo Amankan 23 Penggalang Dana Fiktif, Dana Sumbangan Dipakai Judi

Gema Surya FM Sabtu 17 Januari 2026 | 13:21 WIB
asz
  • Jelajah

Milad ke-27, Suryamart Akan Gelar Senam Massal

Gema Surya FM Sabtu 17 Januari 2026 | 11:00 WIB
sz
  • Jelajah

Relawan EMT RSUA Aisyiyah Bertugas di Puskesmas Pameu Aceh hingga Akhir Januari 2026

Gema Surya FM Sabtu 17 Januari 2026 | 10:25 WIB

Dengarkan siaran Gema Surya FM melalui live streaming dan simak berita-berita terkini Kabupaten Ponorogo dan sekitarnya
  • Profile
  • News
  • Tarif Iklan
  • Live Streaming
  • Pedoman Media Siber
  • Kontak
  • Babadan
  • Badegan
  • Balong
  • Bungkal
  • Jambon
  • Jenangan
  • Jetis
  • Mlarak
  • Kauman
  • Ngebel
  • Ngrayun
  • Ponorogo
  • Pulung
  • Sambit
  • Sawoo
  • Sampung
  • Siman
  • Slahung
  • Sooko
  • Sukorejo
Copyright © All rights reserved. | MoreNews by AF themes.