Skip to content
Gema Surya FM

Gema Surya FM

Inspiratif, Akurat

Berita Terkini

  • Dua PMI yang Bekerja di Taipo Hongkong Tidak bisa Dihubungi Keluarga Sejak Tragedi Kebakaran Apartemen
  • Harga Kacang Oven Ikut Naik, Pedagang Sate Ayam Ponorogo Sambat
  • 88.585 Warga Miskin di Ponorogo Akan Terima Bantuan Beras dan Minyak Goreng
  • Namanya Sering Dicatut untuk Tipu-Tipu, Plt Bupati Lisdyarita Minta OPD Cross Check Langsung ke Dirinya
  • Kejari Ponorogo Musnahkan Puluhan Ribu BB yang Sudah Inkracht, Ada Narkotika Hingga HP
Primary Menu
  • Home
  • Station Info
    • Profile
    • Data Teknik
    • Tarif Iklan
  • News
  • Podcast
  • Live Stream
  • Kontak
ON AIR
  • Home
  • 2021
  • Agustus
  • 9
  • 2 Rumah Dijalan Sumatra Terbakar, Kerugian Ditaksir 150 Juta Rupiah
  • Headline
  • Jelajah

2 Rumah Dijalan Sumatra Terbakar, Kerugian Ditaksir 150 Juta Rupiah

Gema Surya FM Senin 9 Agustus 2021 | 13:05 WIB
kebakaran sumatra

Warga Jl. Sumatra Senin pagi (09/08) sekitar jam 05:00 geger menyusul kasus kebakaran yang melanda 2 rumah sekaligus, tidak ada korban jiwa dalam peristiwa tersebut namun kerugian ditaksir mencapai 150 juta rupiah. Novi salah satu pemilik rumah yang terbakar mengatakan untuk penyebab kebakaran belum diketahui pasti, sebab jika sumber api dari dapur rumahnya tapi dapur rumahnya tidak terbakar.

Yang terbakar rumah bagian depan dan kamar tidur. Namun jika dari konsleting listrik, kotak saklar PLN miliknya masih utuh. Karenanya dirinya menduga , sumber api justru berasal dari dapur tetangga rumah sehingga pihaknya minta kepolisian turun tangan melakukan penyelidikan. Dijelaskan kronologis peristiwa tersebut dimana pertama kali diketahui oleh ayahnya yang akan berangkat Sholat Subuh, saat itu melihat kobaran api yang telah membakar bagian depan rumah dan tetangga yang memang lokasinya berdempetan.

Bahkan orang tuanya sempat terjebak dalam kobaran api namun akhirnya berhasil menyelamatkan diri. Barang-barang elektronik yang masih sempat diselamatkan seperti TV, kulkas, dan mesin cuci, Sementara sisanya sudah ludes terbakar bersama bangunannya.

About the Author

Gema Surya FM

Author

View All Posts
Bagikan :
        

Post navigation

Previous: Motor Kurir Jasa Pengiriman Terbakar Di Tanjakan 23, Warga Net Buka Open Donasi
Next: Pemerintah Desa Ikut Fasilitasi Warganya Yang Diduga Terlibat Jatuhnya Balon Udara di Sumoroto

Related Stories

214
  • Jelajah

Dua PMI yang Bekerja di Taipo Hongkong Tidak bisa Dihubungi Keluarga Sejak Tragedi Kebakaran Apartemen

Gema Surya FM Jumat 28 November 2025 | 11:50 WIB
9898
  • Jelajah

Harga Kacang Oven Ikut Naik, Pedagang Sate Ayam Ponorogo Sambat

Gema Surya FM Jumat 28 November 2025 | 11:17 WIB
2123
  • Jelajah

Namanya Sering Dicatut untuk Tipu-Tipu, Plt Bupati Lisdyarita Minta OPD Cross Check Langsung ke Dirinya

Gema Surya FM Kamis 27 November 2025 | 14:05 WIB

Dengarkan siaran Gema Surya FM melalui live streaming dan simak berita-berita terkini Kabupaten Ponorogo dan sekitarnya
  • Profile
  • News
  • Tarif Iklan
  • Live Streaming
  • Pedoman Media Siber
  • Kontak
  • Babadan
  • Badegan
  • Balong
  • Bungkal
  • Jambon
  • Jenangan
  • Jetis
  • Mlarak
  • Kauman
  • Ngebel
  • Ngrayun
  • Ponorogo
  • Pulung
  • Sambit
  • Sawoo
  • Sampung
  • Siman
  • Slahung
  • Sooko
  • Sukorejo
Copyright © All rights reserved. | MoreNews by AF themes.