Skip to content
Gema Surya FM

Gema Surya FM

Inspiratif, Akurat

Berita Terkini

  • Satreskrim Polres Ponorogo Amankan 23 Penggalang Dana Fiktif, Dana Sumbangan Dipakai Judi
  • Milad ke-27, Suryamart Akan Gelar Senam Massal
  • Relawan EMT RSUA Aisyiyah Bertugas di Puskesmas Pameu Aceh hingga Akhir Januari 2026
  • Medan Ekstrem dan Perjalanan Panjang, Relawan EMT RSU Aisyiyah Ponorogo Berjuang Layani Warga Aceh
  • Dukung Ketahanan Pangan, PDA Aisyiyah Ponorogo Luncurkan Beauty Garden
Primary Menu
  • Home
  • Station Info
    • Profile
    • Data Teknik
    • Tarif Iklan
  • News
  • Podcast
  • Live Stream
  • Kontak
ON AIR
  • Home
  • 2023
  • Juli
  • 11
  • Rekonstruksi Pembunuhan di Rumah Kontrakan Semanding Jenangan, Polisi Temukan Fakta Dilakukan Berencana
  • Headline
  • Jelajah

Rekonstruksi Pembunuhan di Rumah Kontrakan Semanding Jenangan, Polisi Temukan Fakta Dilakukan Berencana

Gema Surya FM Selasa 11 Juli 2023 | 16:52 WIB
Tersangka Semanding
Adegan teka ulang di rumah kontrakan Semanding, Jenangan Selasa (11/7) siang, dilakukan tersamngka dan satu pemeran pengganti. (Foto/Yudi)

Dugaan pembunuhan berencana terhadap Sumiran, warga Pragak, Magetan penghuni kontrakan di Dukuh Jatisari Semanding, Jenangan semakin kuat. Ini setelah Satreskrim Polres Ponorogo melakukan rekonstruksi Selasa siang (11/7).

Adegan reka ulang yang diperankan oleh tersangka JR (21) dan peran pengganti untuk tersangka dibawah umur yang berinisial AFF (16).

“Ini rangkaian adegan kurang lebih ada 41 adegan yang sudah dilakukan di tempat ini. Dan nanti akan kami terus kembangkan, kalau nanti ada keterangan tambahan dari si pelaku,” kata AKBP Wimboko Kapolres Ponorogo usai memimpin rekonstruksi. 

Keduanya telah mempersiapkan semuanya. Misalnya dieksekusi ketika tertidur, lalu dipukul dengan batu. Namun begitu pihaknya masih menunggu hasil otopsi untuk untuk memastikan penyebab kematian korban.

Lanjut AKBP Wimboko, pihaknya juga masih mendalami motif pelaku apa benar kecewa karena janji tidak dipenuhi. Sehingga tega melakukan dugaan pembunuhan tersebut.

Sementara itu pantauan jurnalis Radio Gema Surya, warga sekitar berbondong-bondong melihat reka ulang pembunuhan tersebut. Bahkan saat pelaku datang, sorakan warga terhadap pelaku tak henti-henti. (yd/ab) 

 

About the Author

Gema Surya FM

Author

View All Posts
Bagikan :
        

Post navigation

Previous: Seniman Luar Daerah Semarakkan Event Grebeg Suro
Next: Gas Melon Dilaporkan Langka di Beberapa Wilayah, Masyarakat Diimbau Tidak Terlalu Khawatir

Related Stories

gdx
  • Jelajah

Satreskrim Polres Ponorogo Amankan 23 Penggalang Dana Fiktif, Dana Sumbangan Dipakai Judi

Gema Surya FM Sabtu 17 Januari 2026 | 13:21 WIB
asz
  • Jelajah

Milad ke-27, Suryamart Akan Gelar Senam Massal

Gema Surya FM Sabtu 17 Januari 2026 | 11:00 WIB
sz
  • Jelajah

Relawan EMT RSUA Aisyiyah Bertugas di Puskesmas Pameu Aceh hingga Akhir Januari 2026

Gema Surya FM Sabtu 17 Januari 2026 | 10:25 WIB

Dengarkan siaran Gema Surya FM melalui live streaming dan simak berita-berita terkini Kabupaten Ponorogo dan sekitarnya
  • Profile
  • News
  • Tarif Iklan
  • Live Streaming
  • Pedoman Media Siber
  • Kontak
  • Babadan
  • Badegan
  • Balong
  • Bungkal
  • Jambon
  • Jenangan
  • Jetis
  • Mlarak
  • Kauman
  • Ngebel
  • Ngrayun
  • Ponorogo
  • Pulung
  • Sambit
  • Sawoo
  • Sampung
  • Siman
  • Slahung
  • Sooko
  • Sukorejo
Copyright © All rights reserved. | MoreNews by AF themes.