Skip to content
Gema Surya FM

Gema Surya FM

Inspiratif, Akurat

Berita Terkini

  • Satreskrim Polres Ponorogo Amankan 23 Penggalang Dana Fiktif, Dana Sumbangan Dipakai Judi
  • Milad ke-27, Suryamart Akan Gelar Senam Massal
  • Relawan EMT RSUA Aisyiyah Bertugas di Puskesmas Pameu Aceh hingga Akhir Januari 2026
  • Medan Ekstrem dan Perjalanan Panjang, Relawan EMT RSU Aisyiyah Ponorogo Berjuang Layani Warga Aceh
  • Dukung Ketahanan Pangan, PDA Aisyiyah Ponorogo Luncurkan Beauty Garden
Primary Menu
  • Home
  • Station Info
    • Profile
    • Data Teknik
    • Tarif Iklan
  • News
  • Podcast
  • Live Stream
  • Kontak
ON AIR
  • Home
  • 2021
  • Agustus
  • 25
  • 25 ODGJ Dan Difable Di Tatung Balong Disasar Vaksinasi
  • Headline
  • Jelajah

25 ODGJ Dan Difable Di Tatung Balong Disasar Vaksinasi

Gema Surya FM Rabu 25 Agustus 2021 | 08:59 WIB
Tatung vaksin

Puluhan orang dengan gangguan jiwa-ODGJ dan difable di desa Tatung Balong tak luput dari program vaksinasi covid 19. Bertempat dibalai desa , selasa 24 agustus 2021, mereka disuntik vaksin sinovac tahap pertama bersama  puluhan ODGJ dari desa lain seperti Purworejo, Sedarat dan desa Singkil .

Rudi Sugiharto, kepala desa Tatung ,kepada gema surya menjelaskan, jika jumlah total ada 35 orang yang divaksinasi. Dari jumlah tersebut , sedianya untuk warganya ada 25 yang disuntik vaksin dosis pertama. Hanya saja hanya 70 prosen yang datang kebalai desa karena berbagai alasan . Seperti takut disuntik, keluarga sulit memberikan pengertian kepada ODGJ tersebut , tidak berada dirumah hingga kesulitan transportasi . Hanya saja pihaknya bersama tenaga kesehatan ,tidak patah arang. Bagi yang tidak bisa datang, tim akhirnya jemput bola kerumah rumah.

Lebih lanjut dijelaskan jika pemerintah desa tatung sangat mendukung program vaksinasi covid 19 dengan harapan bisa menyasar seluruh masyarakat. Dengan begitu hard imunty benar benar bisa terlaksana dan segera terbebas dengan masa pandemi.

About the Author

Gema Surya FM

Author

View All Posts
Bagikan :
        

Post navigation

Previous: Ponorogo PPKM Level 4 , PTM Dihentikan
Next: Pelaku Gendam Sasar Penjual Penthol Cabe di Jalan Baru, Uang Hasil Jualan Raib

Related Stories

gdx
  • Jelajah

Satreskrim Polres Ponorogo Amankan 23 Penggalang Dana Fiktif, Dana Sumbangan Dipakai Judi

Gema Surya FM Sabtu 17 Januari 2026 | 13:21 WIB
asz
  • Jelajah

Milad ke-27, Suryamart Akan Gelar Senam Massal

Gema Surya FM Sabtu 17 Januari 2026 | 11:00 WIB
sz
  • Jelajah

Relawan EMT RSUA Aisyiyah Bertugas di Puskesmas Pameu Aceh hingga Akhir Januari 2026

Gema Surya FM Sabtu 17 Januari 2026 | 10:25 WIB

Dengarkan siaran Gema Surya FM melalui live streaming dan simak berita-berita terkini Kabupaten Ponorogo dan sekitarnya
  • Profile
  • News
  • Tarif Iklan
  • Live Streaming
  • Pedoman Media Siber
  • Kontak
  • Babadan
  • Badegan
  • Balong
  • Bungkal
  • Jambon
  • Jenangan
  • Jetis
  • Mlarak
  • Kauman
  • Ngebel
  • Ngrayun
  • Ponorogo
  • Pulung
  • Sambit
  • Sawoo
  • Sampung
  • Siman
  • Slahung
  • Sooko
  • Sukorejo
Copyright © All rights reserved. | MoreNews by AF themes.