Skip to content
Gema Surya FM

Gema Surya FM

Inspiratif, Akurat

Berita Terkini

  • BPBD Ponorogo Diserbu Puluhan Siswa PAUD
  • Puluhan Siswa PAUD Kunjungi BPBD, Dapat Edukasi Kesiapsiagaan Bencana Sejak Dini
  • DPRD Jatim Sidak Aktivitas Pertambangan di Wilayah Ngebel, Komisi D akan Tolak Penambahan Lokasi Tambang Baru
  • Desa Bringinan Jambon Harumkan Ponorogo, Raih Juara 4 Nasional Perlindungan Pekerja Migran
  • EMT RSU Aisyiyah Ponorogo Mulai Sasar Kampung Transmigrasi Aceh Tengah Untuk Layanan Kesehatan
Primary Menu
  • Home
  • Station Info
    • Profile
    • Data Teknik
    • Tarif Iklan
  • News
  • Podcast
  • Live Stream
  • Kontak
ON AIR
  • Home
  • 2024
  • Oktober
  • 9
  • Puluhan Tahun Terpasung, ODGJ Asal Carang Rejo Sampung Akhirnya Dilepas
  • Jelajah

Puluhan Tahun Terpasung, ODGJ Asal Carang Rejo Sampung Akhirnya Dilepas

Gema Surya FM Rabu 9 Oktober 2024 | 12:54 WIB
orang gila
Setelah puluhan tahun hidup dalam pasungan, Slamet warga desa carangrejo Sampung  Ponorogo akhirnya bisa bergerak bebas. (Foto/Imam)

Setelah puluhan tahun hidup dalam pasungan, Slamet warga desa carangrejo Sampung  Ponorogo akhirnya bisa bergerak bebas. Kaki ODGJ 73 tahun tersebut tak lagi dipasung, namun harus menjalani perawatan intensif di RSUD dr harjono Ponorogo.

Selasa (08/10/24), keluarga disaksikan warga muspika dan tenaga kesehatan puskesmas melepas pasung yang telah membelenggunya selama 25 tahun. Dr. Imam Asyari Kepala Puskesmas Sampung mengungkapkan pembebasan pasungan itu berdasarkan kesepakatan keluarga.

Karena sudah lama kakinya dibelenggu, sehingga ketika dibuka harus dibantu dahulu saat berjalan. Lebih lanjut dikatakan  yang bersangkutan selama ini tinggal  bersama ibunya yang berusia 90 tahun. Untuk kebutuhan makan, mendapat bantuan dari saudara yang ada di sekitar rumahnya.

Pemasungan sendiri dilakukan karena sering mengamuk dan merusak fasilitas umum sehingga membuat keluarga dan masyarakat sekitar takut. Sebelum dilepaskan Slamet telah memperoleh perawatan dari puskesmas berupa obat-obatan, namun dinilai masih belum efektif.

Saat ini Slamet menjalani perawatan di RSUD Dr. Hardjono untuk menstabilkan emosinya, kemudian akan menjalani pembinaan. Secara fisik sebenarnya tak ada masalah, hanya kurang terawat namun sesekali masih nyambung ketika diajak komunikasi. Slamet Mengalami gangguan jiwa diduga saat muda  ditinggal nikah oleh kekasihnya.

About the Author

Gema Surya FM

Author

View All Posts
Bagikan :
        

Post navigation

Previous: 1.214.000 Liter Air Sudah Didistribusikan BPBD Ponorogo Selama Musim Kemarau
Next: Serapan Lemah Stock Telur Ayam di Kandang Melimpah

Related Stories

BP
  • Jelajah

BPBD Ponorogo Diserbu Puluhan Siswa PAUD

Gema Surya FM Kamis 22 Januari 2026 | 07:25 WIB
bobd
  • Jelajah

Puluhan Siswa PAUD Kunjungi BPBD, Dapat Edukasi Kesiapsiagaan Bencana Sejak Dini

Gema Surya FM Rabu 21 Januari 2026 | 15:34 WIB
ld.jpg
  • Headline
  • Jelajah

DPRD Jatim Sidak Aktivitas Pertambangan di Wilayah Ngebel, Komisi D akan Tolak Penambahan Lokasi Tambang Baru

Gema Surya FM Rabu 21 Januari 2026 | 13:02 WIB

Dengarkan siaran Gema Surya FM melalui live streaming dan simak berita-berita terkini Kabupaten Ponorogo dan sekitarnya
  • Profile
  • News
  • Tarif Iklan
  • Live Streaming
  • Pedoman Media Siber
  • Kontak
  • Babadan
  • Badegan
  • Balong
  • Bungkal
  • Jambon
  • Jenangan
  • Jetis
  • Mlarak
  • Kauman
  • Ngebel
  • Ngrayun
  • Ponorogo
  • Pulung
  • Sambit
  • Sawoo
  • Sampung
  • Siman
  • Slahung
  • Sooko
  • Sukorejo
Copyright © All rights reserved. | MoreNews by AF themes.