Skip to content
Gema Surya FM

Gema Surya FM

Inspiratif, Akurat

Berita Terkini

  • Dua PMI yang Bekerja di Taipo Hongkong Tidak bisa Dihubungi Keluarga Sejak Tragedi Kebakaran Apartemen
  • Harga Kacang Oven Ikut Naik, Pedagang Sate Ayam Ponorogo Sambat
  • 88.585 Warga Miskin di Ponorogo Akan Terima Bantuan Beras dan Minyak Goreng
  • Namanya Sering Dicatut untuk Tipu-Tipu, Plt Bupati Lisdyarita Minta OPD Cross Check Langsung ke Dirinya
  • Kejari Ponorogo Musnahkan Puluhan Ribu BB yang Sudah Inkracht, Ada Narkotika Hingga HP
Primary Menu
  • Home
  • Station Info
    • Profile
    • Data Teknik
    • Tarif Iklan
  • News
  • Podcast
  • Live Stream
  • Kontak
ON AIR
  • Home
  • 2021
  • April
  • 22
  • Pajero VS Honda Beat di Pertigaan Winong Jetis, Balita 3 Tahun Jadi Korban
  • Jelajah

Pajero VS Honda Beat di Pertigaan Winong Jetis, Balita 3 Tahun Jadi Korban

Gema Surya FM Kamis 22 April 2021 | 15:16 WIB
Balita 3 Tahun
Anggota Polsek Jetis terlihat sedang menggendong si balita yang menjadi korban laka lantas di pertigaan Jalan Raya Desa Winong, Kecamatan Jetis. (Foto/Istimewa)

Balita berusia 3 tahun jadi korban laka lantas di pertigaan Jalan Raya Desa Winong, Kecamatan Jetis, dari arah Ngabar, Kamis (22/4/21) sekitar pukul 10.00 WIB. Akibatnya korban yang merupakan warga Pijeran Siman   mengalami patah tulang paha bagian kiri dan tangan.

AKP Edy Sucipta, Kapolsek Jetis mengatakan balita malang itu diboncengkan ibunya yang bernama Anik Rahmawati yang mengendarai Honda Beat di bagian belakang. Wanita 35 tahun itu mengendarai motornya berjalan dari Ngabar ke pertigaan Jalan Raya Winong ke arah utara Dengok. Tiba-tiba ada mobil Pajero bernopol AE 1307 T dikendarai oleh Nur Abidin (58) warga Winong Jetis. Berjalan dari arah Jetis belok kanan arah Ngabar. Sehingga tumburan antara dua kendaraan tersebut tak terhindar. Akibat kejadian ini, pengendara motor si ibu patah tulang tangan, anaknya paha kiri patah tulang

Lanjut AKP Edy, langsung dibawa ke RSUD dr. Harjono Ponorogo untuk mendapatkan perawatan intensif. Beruntung kondisi korban keduanya sadar. AKP Edy meminta warga agar berhati-hati saat berkendara di bulan puasa. Tetap waspada dan mematuhi rambu lalu lintas demi keamanan dan keselamatan bersama. Sementara itu Satlantas Polres Ponorogo masih terus melakukan penyelidikan untuk mengetahui titik pasti penyebab laka. (rl)

About the Author

Gema Surya FM

Author

View All Posts
Bagikan :
        

Post navigation

Previous: Suka Foya-foya dan Karaoke, Remaja 16 Tahun Ditangkap Polisi Karena Maling di 17 TKP
Next: Dwi Agus Minta Pemkab – PT KAI Duduk Bareng

Related Stories

214
  • Jelajah

Dua PMI yang Bekerja di Taipo Hongkong Tidak bisa Dihubungi Keluarga Sejak Tragedi Kebakaran Apartemen

Gema Surya FM Jumat 28 November 2025 | 11:50 WIB
9898
  • Jelajah

Harga Kacang Oven Ikut Naik, Pedagang Sate Ayam Ponorogo Sambat

Gema Surya FM Jumat 28 November 2025 | 11:17 WIB
2123
  • Jelajah

Namanya Sering Dicatut untuk Tipu-Tipu, Plt Bupati Lisdyarita Minta OPD Cross Check Langsung ke Dirinya

Gema Surya FM Kamis 27 November 2025 | 14:05 WIB

Dengarkan siaran Gema Surya FM melalui live streaming dan simak berita-berita terkini Kabupaten Ponorogo dan sekitarnya
  • Profile
  • News
  • Tarif Iklan
  • Live Streaming
  • Pedoman Media Siber
  • Kontak
  • Babadan
  • Badegan
  • Balong
  • Bungkal
  • Jambon
  • Jenangan
  • Jetis
  • Mlarak
  • Kauman
  • Ngebel
  • Ngrayun
  • Ponorogo
  • Pulung
  • Sambit
  • Sawoo
  • Sampung
  • Siman
  • Slahung
  • Sooko
  • Sukorejo
Copyright © All rights reserved. | MoreNews by AF themes.